Selasa, 23 Juli 2013

Contoh Abstrak (Inggris & Indonesia Version)

ABSTRAK

Perkembangan ilmu dan teknologi dewasa ini berkembang dengan pesat,Teknologi tersebut mempermudah serta memberikan solusi dalam pengelolaan penyampaian informasi,sehingga menghasilkan informasi yang cepat dan akurat.
Seiring dengan sarana komputer yang tersedia,maka pemanfaatannya pun harus tepat, oleh sebab itu mencoba menganalisis pemanfaatan komputer ini dalam hal penyampaian informasi, penyampaian informasi tersebut salah satunya adalah data dalam mengelola pergudangan, maka mencoba untuk membangun Sistem Informasi Pergudangan Pada Perusahaan FastTrack. Dalam merancang analisis dipergunakan metode UML (Unifed Modeling Language).
          Kata kunci: pemanfaatan komputer, mengelola pergudangan, UML.
 ======================================================

ABSTRACT
Development of science and technology today are growing rapidly. Simplify the technology makes it easy and provide solutions in the management of information delivery, resulting in a rapid and accurate information.
A long with computer  facilities  are  available, then it’s use must also be appropriate, therefore, tried to analyze the use of computer in terms of  information delivery, the delivery of information is in managing the data warehouse, then try to build Warehousing Information Systems for FastTrack Company. In designing the method of analysis used UML (Unifed Modeling Language).
Key words: computer utilization, manage warehousing,UML.
=======================================================

Tidak ada komentar:

Posting Komentar